Greeting (Salam)
Saat bertemu dengan orang lain. Kita biasanya menyapa atau memberi salam:
Dalam bahasa Inggris ada
bebera sapaan yang bisa digunakan berdasarkan waktu :
-
Good morning =
selamat pagi (berlaku mulai pukul 00.00 – 12.00)
-
Good afternoon = selamat
siang (berlaku mulai pukul 12.01- 18.00)
-
Good evening =
selamat sore atau selamat malam (berlaku mulai pukul 18.01 – 24.00)
Good night = selamat malam/ selamat tidur ;
digunakan jika kita akan tidur atau berpisah saat bertemu malam hari.
Lalu saat akan berpisah juga ada beberapa
ungkapan :
-
Goodbye = selamat
tinggal
-
See you = sampai
jumpa
Itu penggunaan salam
berdasarkan waktu; ada salam atau sapaan lain yang dapat digunakan ; misalnya
-
Hi (hai) atau
hello.
Kedua salam ini dapat digunakan dalam
keadaan tidak formal atau tidak resmi
Atau juga dapat digunakan untuk menyapa
teman sebaya.
Nah demikian ulasan tentang salam yang sangat sederhana dalam bahasa Inggris.
Komentar
Posting Komentar